Siapa yang tidak kenal dengan kuliner Thailand? Kuliner yang memiliki rasa rempah sebagai ciri khasnya. Negeri Gajah Putih ini tidak hanya dikenal karena kekayaan budayanya, tetapi juga karena kulinernya yang unik dan memanjakan lidah. Ciri khas makanan Thailand terletak pada perpaduan sempurna antara pedas, asam, manis, dan gurih. Mulai dari hidangan salad hingga seafood, berikut […]