Permasalahan Kesehatan Apa yang Disebabkan oleh Obesitas?

Tidak jarang kita mendengar ada yang mengatakan “nggak papa gemuk, yang penting sehat”. Namun ternyata kenyataannya kita tidak bisa mengabaikan obesitas. Obesitas yang dibiarkan akan mengganggu kinerja organ lain. Apa saja itu? Menjaga berat badan tubuh agar tetap berada di angka aman merupakan tantangan tersendiri bagi tiap individu, mengapa? Di era modern sekarang tentu banyak […]