Sebagai hari kemerdekaan, tentunya 17 agustus-an menjadi momen yang dinantikan seluruh masyarakat Indonesia setiap tahunnya. Salah satu cara untuk menyemarakkan semangat ini dapat kita wujudkan dengan membuat kreasi makanan dengan warna merah putih. Lantas apa saja makanan yang bisa kita kreasikan dengan dua warna yang melambangkan keberanian dan kesucian ini? Simak beberapa ide berikut. Tumpeng […]
Baru-baru ini Minji NewJeans mendapatkan sindiran keras dari warganet lantaran komentarnya mengenai kalguksu. Ia mengatakan tidak mengetahui hidangan tersebut, sehingga sikapnya pun dianggap arogan. Jadi, apa itu kalguksu, mengapa makanan ini populer di Korea Selatan, dan bagaimana membuatnya? Simak selengkapnya yuk! Salah Satu Warisan Kuliner Korea Kalguksu adalah hidangan mi Korea yang disajikan dengan kuah […]
Bagi yang menjalani diet, ayam tidak hanya sekedar dikukus atau dipanggang. Banyak sekali kuliner Indonesia yang enak dan juga dapat dijadikan sebagai opsi menu diet sehat karena tinggi protein dan terbatas penggunaan lemaknya, ayam woku salah satunya! Ayam Woku, kuliner populer dari Sulawesi Utara, tepatnya Kota Manado ini memiliki tampilan yang sangat menggugah selera. Terbuat dari […]
Drama Korea “Welcome to Samdalri” tengah menjadi perbincangan di Korea Selatan karena berhasil mencetak rating tinggi tiap episodenya. Drama yang dibintangi Ji Chang Wook (Cho Yong-pil) dan Shin Hye Sun (Cho Sam-dal) ini menggunakan latar tempat sebuah desa di pesisir Korea. Dalam drama tersebut, terdapat satu hidangan bernama “Golbaengi muchim” yang paling sering muncul dan […]
Pada Rabu (27/12) siang, Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) bersama para buruh pabrik PT Maspion Unit I, Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur menyempatkan makan nasi kotak (1) . Hal itu terjadi ketika Jokowi meninjau pabrik alat elektronik tersebut. Saat jam makan siang, Jokowi tiba di pabrik tersebut. Menu Nasi Kotak Isi di dalam kotak itu terdapat […]
Es Laksamana Mengamuk adalah minuman segar asli Indonesia dari Riau, terbuat dari mangga kweni yang memiliki aroma harum, rasa manis dengan sedikit keasaman, dan disajikan dengan sirup gula serta kuah santan yang lezat. Nama yang menarik ya. Untuk mengetahui sejarah nama minuman ini, baca juga: Sejarah ‘Es Laksamana Mengamuk’, Minuman Unik dari Riau Kehadiran daging […]
Cara Masak Mie Instan Korea ‘Ramyeon’ yang Benar Biar Enak Pernahkah kamu merasa bingung mengapa jika makan mie instan Korea atau ramyeon di resto lebih enak daripada membuat sendiri? Ternyata, bisa jadi cara masakmu yang salah, lho! Pada sebuah cooking show korea Bernama Jinny Kitchen yang dibintangi oleh idol terkenal, seperti Kim Taehyung BTS hingga […]
Beberapa bulan ini cuaca panas membuat banyak orang mengeluh. Melansir dari CNN Indonesia, Kepala BMKG Dwikorita Karnawati memprediksikan bahwa suhu panas di Indonesia dapat tembus hingga 40 derajat Celcius. Bahkan, fenomena panas ini akan terus berlangsung sampai akhir Oktober. Di cuaca seperti ini orang-orang tentu ingin mengkonsumsi minuman yang menyegarkan. Maka, subak hwachae ala member idol terkenal […]
Serial Disney+ “Moving” saat ini sedang digandrungi oleh pecinta drama asal Korea Selatan. Drama superhero yang diadaptasi dari penulis Kang Full di Webtoon ini menarik banyak perhatian. Selain karena cast, alur cerita dan visual effects dengan kualitas tinggi, biaya produksi yang fantastis juga membuat banyak orang semakin tertarik dengan serial drama ini. Tidak hanya itu, […]
Miyeokguk atau sup rumput laut ini merupakan hidangan wajib untuk orang korea yang sedang ulang tahun. Melansir dari seorang influencer korea yang menjelaskan pada kanal youtube “Ask Me In Korean”, sup rumput laut di Korea ini biasanya disajikan kepada ibu yang telah melahirkan karena baik untuk tubuh dan membantu recovery setelah melahirkan. Maka mulai dari tradisi […]