Ada 3 Jenis Anemia, Ketahui Perbedaannya!

Anemia adalah penyakit yang ditandai dengan rendahnya kadar sel darah merah di dalam tubuh. Secara umum, ada 3 tipe anemia. Penyebab, risiko, dan cara penanganan dari ketiga tipe anemia ini pun berbeda-beda. Apa saja tipe anemia tersebut? 1.   Anemia Mikrositik Anemia mikrositik terjadi saat sel darah merah yang diproduksi tubuh berukuran lebih kecil dari […]