5 Daftar Tepung Bebas Gluten, Apa Saja?

Gluten adalah protein yang terkandung di dalam tepung terigu. Protein inilah yang memberikan tekstur kenyal ke makanan yang berbahan tepung terigu seperti roti dan mie. Namun, tidak semua orang tidak bisa mengonsumsi gluten. Tepung bebas gluten adalah opsi terbaik bagi mereka.Apa saja tepung bebas gluten yang bisa kamu coba? Tepung Tapioka Tepung tapioka adalah tepung […]

Mengenal Gluten: Tak Semua Orang Boleh Mengonsumsinya

Menurut kamu, bagaimana sebuah roti dapat dikatakan enak? Kamu mungkin akan menjawab roti dengan tekstur yang lembut dan empuk saat dimakan. Tekstur lembut dan empuk pada roti dipengaruhi oleh zat yang disebut gluten. Jadi, sudah dipastikan roti yang kamu konsumsi mengandung gluten kalau teksturnya empuk. Sayangnya, tidak semua orang mampu mengonsumsi gluten. Mengapa? Berkenalan Dengan […]

Resep Pizza Bebas Gluten: Menu Sehat ala Italia

Gluten adalah jenis protein yang mudah ditemukan pada makanan sehari-hari seperti roti, pizza, biskuit, dan makanan lain berbahan dasar gandum. Namun, tidak semua orang boleh mengonsumsi sumber gluten pada menu makannya. Sehingga, resep bebas gluten bisa menjadi solusi. Artikel ini akan membagikan resep pizza sehat rendah gluten. Resep ini tidak hanya diperuntukan bagi penderita penyakit […]