Buah terkenal sebagai salah satu jenis makanan yang menyehatkan. Bagaimana tidak, tiap porsi buah memiliki kandungan vitamin, mineral, dan serat yang melimpah. Oleh karenanya, ia berperan penting dalam metabolisme energi di dalam tubuh yang berpengaruh dalam menjaga fungsi tubuh tetap optimal, menunjang proses pertumbuhan, juga perkembangan anak. Sayangnya, tidak setiap saat anak-anak tertarik untuk mengonsumsi […]
Buah, sebagai salah satu makanan penyumbang zat gizi mikro yang baik bagi pertumbuhan dan perkembangan anak, menjadi salah satu menu andalan cemilan MP-ASI. Karena agar dapat memenuhi kebutuhan gizi bagi pertumbuhan dan perkembangan, saat menginjak usia enam bulan, anak juga perlu diberi Makanan Pendamping ASI atau MP-ASI, di samping pemberian ASI hingga usia dua tahun. […]